Mengenal Lebih Dekat Komedo

Mengenal Lebih Dekat Komedo
Mengenal Lebih Dekat Komedo
MlatenMania.com - Komedo adalah benjolan kecil seperti jerawat yang muncul di pori-pori kulit biasanya muncul pada area hidung, dagu, pipi dan dahi. Komedo ini terbentuk karena adanya penyumbatan atau penumpukkan sel kulit mati, bakteri, kotoran dan minyak berlebih. Permasalahan umum wajah yang sering terjadi adalah munculnya komedo yang membandel. Munculnya komedo dapat mengganggu penampilan, membuat tidak nyaman dan mengurangi rasa percaya diri, kemunculan komedo juga kadang membuat orang ingin sekali memencetnya dengan tangan, namun cara seperti ini tidak dianjurkan dann bahkan akan memperparah komedo . Gejala Komedo Komedo umumnya pertama kali dikenali dari adanya bintik-bintik wajah akibat pelebaran pori kulit. Bintik ini bisa berwarna:  Komedo putih , bila kulit di atas komedo tetap tertutup Komedo hitam , bila kulit di atasnya terbuka sehingga mengalami oksidasi  Gejala dapat berupa papul berwarna hitam pada komedo hitam dan papul berwarna putih yang terletak di bawah kulit pada komedo …

Posting Komentar